
Sejumlah negara ASEAN mencatatkan kenaikan kasus Covid – 19. Begitu pula dengan Indonesia. Kasus konfirmasi harian dan perawatan dilaporkan meningkatkan dalam beberapa pekan terakhir. Meski lonjakan kasus masih rendah, namun jangan lengah ya. Yuk disiplin protokol kesehatan lagi, pakai masker bila sakit, jaga jarak aman dan rutin cuci tangan pakai sabun.
Copyright © 2020 Rumah Sakit Bhina Bhakti Husada